Toyota Indonesia Ekspor Kendaraan Hingga ke 100 Negara
Sebanyak lebih dari 2.5 juta unit, tepatnya 2.520.754 unit kendaraan T-brand telah dikapalkan Toyota Indonesia. Kegiatan ini dilakukan sejak 1987 lalu hingga saat ini hampir ke 100 negara di berbagai wilayah belahan dunia. Bahwa perjalanan kegiatan ekspor Toyota Indonesia yang awalnya dirintis […]
Toyota Indonesia Ekspor Kendaraan Hingga ke 100 Negara Read More »